FPP

Forum Peduli Pendidikan
FPP merupakan sarana untuk ikut membahas kemajuan pendidikan di Desa Candimulyo. Forum ini memiliki kegiatan antara lain santunan bagi siswa kurang mampu, pemberian piagam penghargaan bagi siswa berprestasi, bantuan bagi pengajar PAUD dan TK, bantuan keuangan bagi lembaga pendidikan PAUD dan TK. Bantuan transport bagi siswa yang akan mengikuti perlombaan, dan pemberian sticker bagi warga mengenai jam belajar masyarakat.

WhatsApp chat